Alternatif pengganti Microsoft Office memang sangat banyak. salah satunya adalah Software buatan Document Foundation, LibreOffice. LibreOffice menggunakan basis kode program open source code dari "orang tuanya", yaitu OpenOffice yang telah terkenal lebih dahulu. Karena itu, seluruh aplikasi di dalamnya masih menggunakan nama yang sama, seperti Writer, Cale, Impress dan Draw.
Tentu saja kelebihan LibreOffice adalah dapat berjalan pada berbagai platfrom, yaitu Windows, Linux, maupun Mac, baik versi 32-bit maupun 64-bit. ukuran installer program itu juga relatif lebih kecil daripada program sejenisnya dengan fitur yang cukup lengkap.
Versi 3.3 ini diluncurkan tidak lama dari versi sebelumnya. anda yang telah memiliki versi 3.3 Release Candidate 4 tidak perlu melakukan instalasi lagi karena keduanya sudah identik. khusus pengguna Windows 2000, Anda harus meng-install update itu untuk bisa menggunakan LibreOffice. Ada beberapa bug yang sudah diketahui dalam versi itu. Salah satunya adalah belum bisa digunakannya plugin yang dikembangkan dengan bahasa Python.
Spesifikasi Minimum : Microsoft Windows sp4/XP/Vista/7, Pentium III, RAM 256 MB.
Harddisk 1.5 GB, resolusi layar 1024x768 pixel
Ukuran File : 214,75 MB
Nama File : LibO_3.3.1_Win_x86_install_multi.exe
Spesifikasi Minimum : Microsoft Windows sp4/XP/Vista/7, Pentium III, RAM 256 MB.
Harddisk 1.5 GB, resolusi layar 1024x768 pixel
Ukuran File : 214,75 MB
Nama File : LibO_3.3.1_Win_x86_install_multi.exe
Pembuat : Document Foundation
+ komentar + 1 komentar
WOWOWOW.....SOBAT KAYAKNYA BOLEH DI COBA NI KABAR BARU AND BARANG BARU, PARMISI SAYA MAU SEDOT LAGI HEHEHEHE MALU ANE.....MAINNYA SEDAT-SEDOT...
Terimakasih Blog Wawan atas Komentarnya di LibreOffice 3.3 FinalPosting Komentar
Kebijakan berkomentar akan dihapus, jika tidak sesuai dengan aturan dibawah ini, Demi kenyamanan kita bersama :
» Menggunakan bahasa yang tidak sopan (Sara, Pornografi, Menyinggung)
» Duplikat komentar
» Komentar menautkan link secara langsung
» Komentar tidak berkaitan dengan artikel
» Judul Komentar Berupa Promosi
Terima Kasih .... Lora Malunk Blog