Home » » Cara Mudah Membuat Partisi Komputer

Cara Mudah Membuat Partisi Komputer

Kali ini saya akan membahas tentang bagaimana Cara Membuat Partisi dengan Mudah dan cepat tanpa instal ulang.

Disk Management adalah program bawaan windows yang dapat digunakan untuk mengatur dan membuat partisi. sebelum mencobanya, pastikan data pada Harddisk anda sudah di backup.

Mari kita simak bersama-sama Tutorial Cara Mudah Membuat Partisi Komputer.

1. Untuk Memulainya, Pilih Start menu kemudian pilih Control Panel.

Cara Membuat Partisi Komputer

2. Jika sudah, Anda dapat mencari menu Administrative Tools.

Tutorial Partisi

3. Selanjutnya, Pilih Computer Manajement.

Partition Komputer

4. Setelah itu pilih Disk Management, Klik 2x akan tampil gambar seperti dibawah ini.

Trik Komputer Terlengkap

5. Pilih partisi yang ingin anda buat pada ruang Harddisk. Klik Kanan, Pilih New Logical Drive
6. Anda akan diminta untuk membuat partisi baru kemudian pilih Next.
7. Pada jendela Select Partition Type, Anda diminta untuk membuat partisi logical pada pilihan Logical Drive kemudian Pilih Tombol Next.
8. Pilih beberapa besar partisi yang ingin dibuat. Pada kolom Partition Size In MB, dengan menggunakan tanda panah yang ada pada kolom tersebut, anda mengurangi atau menambahkan partisi yang ingin dibuat. Jika sudah pilih Next.
9. Pada jendela Assign Drive Letter Of Path, anda dapat menggunakan pilih assign the following drive letter untuk memilih drive mana yang akan digunakan untuk menempatkan partisi harddisk dan pilih Next jika sudah.
10. Selanjutnya, Anda diminta memilih format file system yang ingin digunakan dan volume label yang ingin dibuat.
11. Jika sudah, Klik tombol Finish. anda dapat melihat partisi yang sudah dibuat. Selesai sudah pembahasan kali ini semoga Tutorial Cara Mudah Membuat Partisi Komputer bermanfaat buat kita semua.
Jika Anda menyukai Artikel di blog ini, Silahkan klik disini untuk berlangganan gratis via email, dengan begitu Anda akan mendapat kiriman artikel setiap ada artikel yang terbit di Lora Malunk Blog
tutorial blog up to date
Loading...

+ komentar + 2 komentar

9 Agustus 2011 pukul 22.54

masih ingat rasanya partisi hd ini gan waktu dahulu susahnya minta ampun

Terimakasih Saleho atas Komentarnya di Cara Mudah Membuat Partisi Komputer
10 Agustus 2011 pukul 01.10

sharing yang bagus sob dan bermanfaat terutama bagi pelajar,karenanya ini termasuk bagian dari materi pendidikan komputer.

oh iya sob mohon maaf nih dah lama gak mampir.salam kompak selalu dan happy blogging.

Terimakasih suryana atas Komentarnya di Cara Mudah Membuat Partisi Komputer

Posting Komentar

Kebijakan berkomentar akan dihapus, jika tidak sesuai dengan aturan dibawah ini, Demi kenyamanan kita bersama :

» Menggunakan bahasa yang tidak sopan (Sara, Pornografi, Menyinggung)
» Duplikat komentar
» Komentar menautkan link secara langsung
» Komentar tidak berkaitan dengan artikel
» Judul Komentar Berupa Promosi

Terima Kasih .... Lora Malunk Blog

 

Configurasi

Alexa :
Stats :
Page Rank : Free PageRank Checker
DMCA :
Amung :
Bloggers : Bloggers - Meet Millions of Bloggers
Extreme :
eXTReMe Tracker
Support : Lora Malunk Blog | Songong Template | Tutorial Blog
Copyright © 2011. Lora Malunk Blog - All Rights Reserved
Template Modify by Lora Malunk Blog
Proudly powered by Blogger